Slotomania merupakan salah satu varian permainan slot yang umum dimainkan di dunia maya. Permainan ini mengadopsi dari permainan slot konvensional yang digerakkan secara otomatis oleh mesin. Untuk mengoperasikannya, pemain harus menekan tombol atau menarik tuas agar mesin dapat memutar slot tersebut. Awalnya permainan ini merupakan permainan hiburan yang dioperasikan oleh tenaga operator dengan hadiah hiburan. Tetapi sejak 1963, mesin ini mengalami perubahan signifikan, dimana mesin telah digerakkan secara otomatis tanpa menggunakan tenaga operator dan dapat mengeluarkan hadiah langsung dari dalam mesin itu. Revolusi inilah yang kemudian menjadikan permainan slot dijadikan sebagai ajang perjudian yang terkenal terutama di pusat perjudian.
Kini masyarakat penggemar permainan slot dapat melampiaskan kecenderungannya dalam bentuk situs slot online indonesia yang dapat diunduh gratis dari Playstore. Permainan jenis ini di dunia maya cukup banyak, salah satunya hasil pengembangan dari Playtika yang telah merilis game Slotomania-Vegas Casino Online yang telah diunduh lebih dari 50 juta pemain sejak Juni 2012. Game hasil besutan Playtika ini menawarkan banyak kemudahan untuk memenangkan permainan ini. Disamping itu, Playtika cenderung royal dalam memberi koin gratis kepada pemain. Tak heran permainan ini sangat diminati oleh banyak kalangan.
Begini Asyiknya Main Game Slotomania-Vegas Slot Casino
Game mesin slot hasil pengembangan Playtika ini tergolong mudah dimainkan dan dimenangkan, bahkan oleh pemain pemula sekalipun. Di samping itu, pemain dimanjakan oleh banyaknya koin gratis yang diberikan oleh sistem, baik kepada pemain baru maupun pemain lama. Game ini dirasa sangat mengasyikkan untuk dimainkan terutama saat mengisi waktu luang untuk mengusir kebosanan.
1. Mudah Menang
Game ini tergolong mudah dimainkan karena tujuan permainan ini semata-mata untuk kesenangan. Setiap pemain yang menarik tuas dan memutar mesin dapat dipastikan dapat memenangkannya walaupun dalam skala kecil. Kemenangan yang terjadi terus-menerus ini dapat menggiring pemain kepada hadiah utama yaitu jackpot. Lebih asyiknya lagi, jumlah jackpot dalam permainan ini tergolong banyak.
2. Koin Gratis
Pengembang tidak ragu memberi koin banyak kepada pemain, baik hadiah selamat datang, bonus per jam, bonus harian, dan bonus quest. Jika koin pemain habis, sistem akan menggantinya dengan koin gratis yang diberikan secara berkala. Melimpahnya koin gratisan ini telah mendorong banyak pemain untuk terus memainkan game mesin slot ini. Dengan file kecil dan grafis rendah, game ini dirasa cocok dimainkan secara sesaat untuk mengusir kebosanan. Selamat bermain.